LAYANAN KAMI

Clean Home Jakarta hadir untuk memberikan solusi kebersihan yang profesional, terpercaya, dan praktis untuk hunian maupun ruang kerja Anda. Dengan dukungan tim berpengalaman serta peralatan modern, kami menghadirkan berbagai layanan yang dirancang untuk memenuhi kebutuhan kebersihan harian hingga perawatan mendalam. Setiap layanan kami kerjakan dengan teliti, higienis, dan penuh tanggung jawab demi memberikan kenyamanan dan kepuasan maksimal bagi setiap pelanggan.

General Cleaning

Layanan pembersihan rutin untuk menjaga kebersihan dan kerapihan ruangan

Deep Cleaning + Poles Kamar Mandi

Pembersihan menyeluruh hingga ke sudut-sudut yang jarang tersentuh.

Pembersihan Jamur Kaca

Layanan khusus untuk menghilangkan jamur dan noda membandel pada kaca jendela, pintu kamar mandi, maupun kaca bangunan

Cuci Kasur / Sofa / & Karpet

Membersihkan dan mencuci kasur, sofa, dan karpet dari debu, tungau, noda, serta bau tidak sedap.

Poles Lantai Marmer / Granit / & Lainnya

Jasa pemolesan lantai marmer, granit, teraso, dan jenis lantai lainnya. Membersihkan, menghilangkan goresan halus, memoles hingga mengembalikan kilau alami